Dibuat dari kulit sapi impor yang berkualitas tinggi, Colossus memiliki kesan eksklusif dan khas dengan corak yang tidak jamak ditemukan di produk-produk kulit lainnya. Meski didesain untuk kegiatan santai, Colossus tetap dapat memberikan kesan mewah bagi penggunanya.