Jangan ngaku fashionista sejati bila belum menggunakan aksesoris dari bahan kulit asli (genuine leather) agar penampilan makin trendi. Itulah sebabnya, banyak orang rela merogoh kocek dalam-dalam untuk memiliki item fashion berbahan kulit asli. Tapi sayangnya, agak sulit membedakan antara produk bahan kulit asli dan kulit sintetis. Jangan khawatir, Ginding Leather…
Category: Leather Care

Tas kulit mewah merupakan hasil akhir dari pengerjaan yang detail dan rumit. Karena itu, harganya juga eksklusif sepadan dengan kualitas yang diperoleh. Bagi Anda para pecinta koleksi tas kulit asli atau genuine leather, sudah seharusnya memahami cara merawat tas kulit dengan sangat hati-hati. Apalagi, iklim tropis di Indonesia cenderung lembab…